
PT. Dakota Buana Semesta
Tentang Perusahaan
Pertumbuhan dan Perkembangan perekonomian suatu negara sangat membutuhkan sarana dan prasarana transportasi yang handal, dimana barang-barang hasil produksi perlu untuk di distribusikan ke seluruh pelosok negeri dan dunia. Guna di konsumsi oleh seluruh masyarakat pengguna barang dan jasa sehingga hasil produksi barang dan jasa tersebut memiliki nilai ekonomis.
Dari pemikiran diatas, melatar belakangi kami untuk menjalankan usaha jasa angkutan/transportasi dengan produk DAKOTA CARGO. Pada dasarnya kami dalam menjalankan usaha jasa angkutan/lebih dikenal logistik saat ini, tidak hanya sekedar menjalankan kegiatan rutin seperti yang telah ada yaitu memindahkan barang dari satu tempat ke tempat lain, tetapi kami menjamin bahwa barang yang tepat berada di tempat yang tepat dan pada saat yang tepat.
Deskripsi Pekerjaan
- Memastikan segala aktifitas operasional dilakukan sesuai ketentuan di perusahaan
- Memastikan pelanggan mendapatkan pelayanan sesuai dengan hak & kewajibannya
- Melakukan pengiriman barang ke alamat yang tepat
- Melakukan pendataan status dan menyetorkan laporan hasil pengiriman kepada perusahaan
Kualifikasi
- Pria
- Usia 20-25 Tahun
- Belum Menikah
- Pendidikan Terakhir Min. SMA/SMK/Sederajat
- Memiliki pengalaman kurir ekspedisi/logistik lebih diutamakan
- Memiliki SIM C, mampu mengoperasikan komputer & hp android
- Mengetahui dan memahami wilayah Jakarta & sekitarnya
- Disiplin, jujur, komunikasi baik, dan bertanggung jawab
Alamat: Jl. Mohamad Hatta No.56, Sukamanah, Kec. Cipedes, Tasikmalaya, Jawa Barat 46131
To apply for this job please visit www.dakotacargo.co.id.